pemilu
TUTURA.ID - Menyoal alat peraga sosialisasi bacaleg di Sulteng; Salah kaprah dan nihil penindakan
Menyoal alat peraga sosialisasi bacaleg di Sulteng; Salah kaprah dan nihil penindakan
Sejumlah pelanggaran terkait pemasangan alat peraga sosialisasi dari para bacaleg dan parpol belum ditertibkan pihak Bawaslu Sulteng.
TUTURA.ID - Bowo Wijaksono: Kalau memang takdirnya mau masuk politik, bismillah
Bowo Wijaksono: Kalau memang takdirnya mau masuk politik, bismillah
Sosok pengusaha Bowo Wijaksono begitu familiar di Kota Palu. Kerap hadir dan menyokong penyelenggaraan acara. Tak heran jika ia menjadi incaran sejumlah parpol.
Asa para pegiat parlemen jalanan di Sulteng menuju Senayan
Tren aktivis terjun ke politik praktis sudah berlangsung lama dengan pelbagai dinamikanya. Jelang Pemilu 2024, sejumlah aktivis kembali incar kursi di Senayan.
Upaya Bawaslu Morowali mengantisipasi sengketa Pemilu 2024
Aktivitas politik pada pemilu kerap berujung sengketa. Bawaslu Morowali terus berbenah dan mempersiapkan diri menghadapi pelbagai kemungkinan sengketa pemilu.
KPU Sulteng berharap parpol manfaatkan waktu untuk daftarkan bacaleg
KPU Sulteng meminta agar parpol peserta Pemilu 2024 memanfaatkan waktu dua minggu untuk selesaikan pendaftaran bacaleg.
Magnet politik koalisi besar jelang Pemilu 2024; bisakah jadi pemenang?
Ide pembentukan koalisi besar jelang Pemilu 2024 menguat. Jokowi disebut sebagai tokoh sentralnya. Siapa yang jadi capresnya? Bisakah koalisi ini jadi pemenang?
Medsos: Panggung politik utama untuk menggaet pemilih muda
Anak muda lebih suka mencerna gagasan dan informasi lewat medsos. Politisi tentu saja melirik medsos. Namun, hati-hati, anak muda di medsos jauh lebih kritis.
Harapan-harapan penyandang disabilitas Kota Palu untuk Pemilu 2024
Sejumlah harapan  penyandang disabilitas di Kota Palu untuk pelaksanaan Pemilu 2024. Setali tiga uang dengan itu, KPU Kota Palu punya jawabannya.